Hasil Pemindaian Digital, Inilah Penampakan Bangkai Kapal Titanic di Dasar Laut

Kantamedia.com – Berkat pemindaian digital yang dilakukan secara menyeluruh, bangkai kapal Titanic yang terletak 3.800 m di bawah Atlantik dapat terlihat utuh dalam tampilan 3D unik.

RMS Titanic adalah sebuah kapal penumpang super Britania Raya yang tenggelam di Samudra Atlantik Utara pada tanggal 15 April 1912 setelah menabrak sebuah gunung es pada pelayaran perdananya dari Southampton, Inggris ke New York City.

Tenggelamnya Titanic mengakibatkan kematian sebanyak 1.514 orang dalam salah satu bencana maritim masa dan paling mematikan sepanjang sejarah.

Penampakan Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 1
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 2
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 3
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 4
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 5
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 6
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 7
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 8
Penampakan Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 1
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 2
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 3
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 4
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 5
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 6
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 7
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 8
previous arrow
next arrow
 
Penampakan Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 1
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 2
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 3
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 4
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 5
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 6
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 7
Penampakan Utuh Bangkai Kapal Titanic Di Dasar Laut 8
previous arrow
next arrow

Titanic merupakan kapal terbesar di dunia pada pelayaran perdananya.

Baca juga:  Gaya Stylish dan Ageless Titi Kamal Namun Elegan di Usia 43 Tahun

Kapal Titanic memiliki panjang 269 meter dan memiliki 885 awak serta 2.471 penumpang. terdapat 10 dek dan memiliki kecepatan laju 39 km/jam.

Kapal ini berbobot 46.328 ton daftar bruto dan dengan daya muat 34 kaki 7 inci (10,54 m), kapal ini berbobot total 52.310 ton.

Bangkai kapal Titanic masih ada di dasar laut, perlahan hancur di kedalaman 12.415 kaki. Sejak ditemukan kembali pada tahun 1985, ribuan artefak diangkat dari dasar laut dan dipamerkan di berbagai museum di seluruh dunia

Baca juga:  Usai TikTok Shop, Pedagang Juga Tuntut e-Commerce Ditutup
TAGGED:
Bagikan berita ini

KANTAMEDIA CHANNEL

YouTube Video
Bsi