Inilah Daftar Kota di Indonesia dengan Internet Tercepat dan Paling Lambat

Kantamedia.com – Kominfo atau Kementerian Komunikasi dan Informatika saat ini tengah mengkaji aturan yang melarang penyedia layanan fixed broadband menjual internet dengan kecepatan di bawah 100 Mbps.

Layanan internet sendiri terbagi menjadi dua, yakni fixed broadband dan mobile broadband.

Menurut data Speedtest by Ookla per Desember 2023, Bali dan Papua merupakan provinsi dengan internet tercepat di Indonesia. Sedangkan daerah dengan internet paling lambat, adalah Pacitan Jawa Timur dan Cisarua, Jawa Barat.

Baca juga:  Icon Plus Luncurkan ICONMail: Solusi Email Komprehensif untuk Mendukung Pertumbuhan Bisnis di Indonesia

Internet fixed broadband merupakan jenis koneksi internet yang mengandalkan jaringan fiber optik. Perangkat yang terhubung ke fixed broadband biasanya melalui kabel LAN atau WiFi.

Salah satu keunggulan fixed broadband yakni kualitas jaringan internet cenderung stabil. Namun kelemahannya yakni tidak fleksibilitasnya, karena tak bisa dipindahkan secara sembarangan.

Operator seluler yang menyediakan layanan fixed broadband seperti Biznet, Indihome, XL, First Media, dan My Republic. Sementara itu, penyedia layanan mobile broadband seperti Telkomsel, Indosat Ooredoo, XL Axiata hingga Smartfren.

Baca juga:  10 Drakor Terbaru yang Rilis Mei 2024

Daftar daerah dengan internet Fixed Broadband tercepat di Indonesia

Grafis 1
(Grafis Databoks)

Daftar daerah dengan internet Mobile Broadband tercepat di Indonesia

Grafis 2
(Grafis Databoks)

Namun Speedtest tidak memiliki data kecepatan internet mobile broadband di semua daerah di Indonesia. Ada beberapa yang tidak tercantum datanya.

Berikut daftar kota dengan internet paling lambat di Indonesia

Berikut daftar internet paling lambat di Indonesia berdasarkan fixed broadband, menurut Speedtest by Ookla per Desember 2023:

Grafis 3
(Grafis Databoks)

Daftar daerah dengan internet paling lambat berdasarkan mobile broadband per Desember 2023:

Baca juga:  Berapa Kali Kentut yang Normal dalam Sehari? Ini Penjelasan Ahli
Grafis 4
(Grafis Databoks)

(*/jnp)

Bagikan berita ini

KANTAMEDIA CHANNEL

YouTube Video
Bsi