3. Jadwal FYP TikTok Hari Rabu
Hampir sama seperti hari Selasa, maka pada hari Rabu ada baiknya kamu posting di TikTok sekitar jam 7 pagi. Orang akan melakukan scrolling di ponsel, termasuk di TikTok, ketika menunggu antrian kereta, atau menunggu waktu masuk kerja.
4. Publish Konten Hari Kamis Jam 7 – 8 Malam
Kegiatan yang padat sepanjang minggu membuat banyak orang ingin lebih bersantai di hari Kamis, setelah mereka pulang kerja.
Nah, postinglah konten yang menginspirasi atau menghibur antara jam 7 dan jam 8 malam untuk mendapatkan keterlibatan, seperti views, likes, dan komen.
5. Jadwal Tiktok FYP Hari Jumat
Kurang lebih jam 3 sore adalah waktu terbaik untuk memposting konten mengenai weekend vibes di hari Jumat.
Namun jika ada waktu untuk posting siang hari pun tak apa, mengingat di hari Jumat kebanyakan orang akan lebih santai mulai siang hari hingga menjelang jam pulang kerja.
6. Jam Agar Masuk FYP TikTok di Hari Sabtu
Jam 11 siang menjadi waktu terbaik bagi kamu yang ingin posting konten video TikTok di hari Sabtu. Jika kamu posting lebih pagi, biasanya jarang bisa menarik perhatian audiens, sebab scrolling menurun di weekend pagi.
7. Jam Agar FYP di TikTok pada Hari Minggu
Waktu terbaik untuk memposting di TikTok pada hari Minggu adalah jam 4:00 sore. Namun biasanya keterlibatan akan meningkatkan pada konten yang hari sebelumnya kamu posting.
Hal ini karena pada hari libur audiens memiliki waktu santai yang lebih banyak untuk berselancar di aplikasi maupun di internet.