10 Provinsi di Indonesia Ini Masyarakatnya Paling Panjang Umur, Dua Ada di Kalimantan

3. Kalimantan Timur

Angka harapan hidup masyarakat Kalimantan Timur ada di angka 72 tahun untuk laki-laki dan 76 tahun untuk perempuan.

4. Jawa Barat

Rata-rata angka harapan hidup masyarakat Jawa Barat adalah 71 tahun untuk laki-laki. Sementara untuk wanita ada di angka 75 tahun.

5. Jakarta

Jakarta terkenal sebagai provinsi yang sibuk. Maklum saja, selain jadi pusat pemerintahan, Jakarta juga merupakan tempat perputaran uang yang cukup cepat. Angka harapan hidup di Jakarta untuk laki-laki ada di usia 71 tahun, sementara wanita di usia 75 tahun.

Baca juga:  Tak Lapor SPT Tahunan, Pengusaha Asal Kalsel Dipenjara dan Denda Rp935 Juta

6. Kalimantan Utara

Di Kalimantan Utara, rata-rata harapan hidup laki-laki di usia 70 tahun, sementara wanita 74 tahun.

7. Bali

Sebagai salah satu tujuan wisata di Indonesia. Angka harapan hidup masyarakat Bali cukup tinggi. Untuk pria rata-rata di usia 70 tahun, dan untuk wanita ada di usia 74 tahun.

8. Sulawesi Utara

Angka harapan hidup di daerah ini untuk laki-laki ada di usia 70 tahun. Sementara wanita di usia 74 tahun.

Baca juga:  Pengacara Hotma Sitompul Meninggal Dunia

9. Riau

Usia harapan hidup masyarakat Riau laki-laki ada di angka 70 tahun. Sementara untuk wanita ada di angka 73 tahun.

10. Jawa Timur

Usia harapan hidup masyarakat Riau memang tidak terlalu tinggi. Untuk laki-laki harapan hidup mereka ada di angka 69 tahun. Sementara wanita ada di angka 73 tahun. (*/jnp)

Bagikan berita ini

KANTAMEDIA CHANNEL

YouTube Video
Bsi